Sabtu, 14 Januari 2012

akuntansi-jurnal khusus

JURNAL KHUSUS (SPECIAL JOURNAL) PERUSAHAAN DAGANG

Macam :
1. Jurnal Penjualan (Sales Journal)
Jurnal khusus yang digunakan untuk mencatat penjualan barang dagang dengan syarat kredit yaitu penjualan yang menimbulkan hak tagihan kepada pelanggan.
Tgl.
Nomor
Bukti
Debitur
Ref
Jumlah*
2. Jurnal Pembelian (Purchasing Journal)
Jurnal khusus yang digunakan untuk mencatat pembelian barang dagang dengan syarat kredit yakni pembelian yang menimbulkan hutang kepada pemasok, serta pembelian kredit selain barang dagang.
Tgl
Nomor
Bukti
Keterangan
Ref
Debet
Pembelian/serba serbi
Kredit
Utang dagang

untuk lengkapnya silahkan klik ini weynsobhy